PERSYARATAN USUL PEMBAYARAN TUNJANGAN PROFESI GURU (TPG) TAHUN 2017


Berikut ini persyataran kelengkapan Berkas Usul
Pembayaran Tunjangan Profesi Guru (TPG) Bulan Januari - Juni 2017 yang ditetapkan Dinas
Pendidikan Kota Yogyakarta. Untuk daerah lain silahkan hubungi Dinas Pendidkan
Kab/Kota masing-masing.

A. Persyaratan
yang harus dilampirkan untuk pengusulan Pencairan Tunjangan Profesi (TPG) 2017 :

·
Format
pengusulan

·
Hasil
Penilaian PKG sumatif tahun terakhir
Format 1 A (2, 3, 4)

·
Fotokopi
Surat Pernyataan Pertanggunjawaban Mutlak (SPTJM) Kepala Sekolah

·
Fotokopi
SK Kenaikan Pangkat terakhir

·
Fotokopi
daftar gaji bulan Januari 2017 (bagi PNS)

·
SK
Inpassing bagi yang sudah memiliki (khusus GTY)

·
Fotokopi
SK Pembagian Tugas Guru dalam Kegiatan Belajar Mengajar semester genap tahun
pelajaran 2016/2017 yang sudah ditandatangani oleh pengawas

·
Fotokopi
jadwal mengajar semester genap tahun pelajaran 2016/2017 yang sudah ditandatangani oleh pengawas

·
Struktur
Kurikulum yang sudah ditandatangani oleh pengawas

·
Surat
rekomendasi dari kadinas bagi guru yang mengajar di dua sekolah atau lebih

·
Fotokopi
SK Pengangkatan sebagai guru yang diberi tugas tambahan sebagai kepala
sekolah/wakil kepala sekolah/jabatan lain sesuai ketentuan yang berlaku
mengetahui Kepala Bidang Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta

·
Surat
rekomendasi pengangkatan sebagai kasek atau jabatan lain sesuai ketentuan bagi
guru yang mendapat tugas tambahan

·
Fotokopi
rekening bank

·
Fotokopi
Sertifikat Pendidik

·
Surat
Pernyataan kebenaran data


Semua
berkas tersebut disahkan oleh kepala sekolah, masing-masing dibuat rangkap 2
dan dijilid dengan warna sampul/cover sebagai berikut :


TK, SLB →
Coklat

SD →
Merah

SMP →
Biru


B. Urutan penyusunan berkas yang dijilid
adalah sebagai berikut :

·
Cover

·
Format
pengusulan tunjangan profesi guru

·
Daftar
Isi

·
Persyaratan
sebagaimana tersebut pada poin A dan disusun berurutan dari nomor 1 s.d 15


Link Download Contoh Format Lampiran (KlikDisini)


Terima kasih Anda sudah membaca info PERSYARATAN
USUL PEMBAYARAN TUNJANGAN PROFESI GURU (TPG) TAHUN 2017, semoga bermanfaat.


loading...










= Baca Juga =








Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai